Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

Sabtu, 11 Oktober 2014

MEMODIFIKASI TEKS DENGAN COREL X4

Untuk melakukan Modifikasi Texs dapat anda lakukan langkah - langkah sebagai berikut :

[ 1 ] Buat teks yang akan anda modifikasi.

Teks awal
[ 2 ] Seleksi Teks tersebut kemudian pilih Shape Tool

Shape Tool

Teks aktif dengan Shape Tool
[ 3 ] Tarik arah panah ke kanan untuk mengatur jarak spasi antar huruf, tarik kotak - kotak kecil yang ada pada masing - masing huruf untuk memodifikasi huruf per huruf

Teks yang telah dilebarkan spasinya dengan menarik arah panah kanan

Teks yang telah domodifikasi dengan menarik kotak - kotak kecil yang ada pada masing - masing huruf




1 komentar:

 

Blogger news

Blogroll

About